Ganjar Bicara Pentingnya Pendidikan Vokasi Bagi Santri
Senin, 9 Oktober 2023 – 19:00 WIB Ciamis – Bakal calon presiden (Bacapres) Ganjar Pranowo menyambangi Pondok Pesantren (Ponpes) Darussalam, Ciamis, Jawa Barat, Senin, 9 Oktober 2023. Kedatangannya dalam rangka silaturahim kebangsaan bersama keluarga besar Ponpes Darussalam. Baca Juga : Kasus Kekerasan di Satuan Pendidikan Meningkat, KPAI Ungkap Penyebab Utamanya Para santri [...]